GELAR WISUDA SARJANA TERAPAN ANGKATAN 2018, MOMENTUM HARU PASCAPANDEMI

Jakarta Pusat (27/10) —Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (STMKG) gelar wisuda sarjana terapan untuk angkatan 2018. Beberapa tahun sebelumnya prosesi wisuda dilangsungkan secara dalam jaringan (daring), namun tahun ini kegiatan wisuda dapat dilaksanakan kembali secara luar jaringan (luring). Sebanyak 250 taruna/i STMKG mengikuti prosesi wisuda yang berlangsung di Auditorium BMKG Pusat pada hari Kamis,…

Read More

GUNA MENINGKATKAN KAPASITAS DOSEN,  STMKG HADIRKAN  DELEGASI PADA INFCOM-2

Prosesi Kegiatan INFCOM-2 yang dilaksanakan secara hybrid Sumber : Dokumentasi Pribadi Tangerang Selatan (28/10)—Pada hari Senin, tanggal 24 Oktober sampai dengan 28 Oktober 2022, pihak Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (STMKG) telah mengikuti kegiatan The Second Session of the Commissions for Observation, Infrastructure and Information System (INFCOM-2) yang diselenggarakan secara hybrid. Kegiatan ini diadakan…

Read More

STMKG GELAR PEMBUKAAN KKN-PKM ANGKATAN V DI KANTOR KECAMATAN PONDOK AREN

Tangerang Selatan (18/07) – Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika menggelar Pembukaan Kuliah Kerja Nyata dan Pengabdian Kepada Masyarakat (KKN-PKM) Angkatan V di Kantor Kecamatan Pondok Aren pada tanggal 18 Juli 2022. KKN-PKM Angkatan V STMKG mengusung tema “Optimalisasi Pemahaman Masyarakat Terhadap Bencana Geo-Hidrometeorologi”. Pelaksana kegiatan ini, yaitu taruna/i STMKG Angkatan 2019 yang didampingi oleh…

Read More

GELAR RAPAT FINALISASI, STMKG SEGERA LAKUKAN PEMBELAJARAN TATAP MUKA (PTM) TERBATAS

Tangerang Selatan (19/05)-Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (STMKG) lakukan rapat finalisasi Pembelajaran Tatap Muka (PTM) Terbatas. Kegiatan ini dihadiri oleh Ketua STMKG, Puket 1, Puket 3, Ketua Program Studi, Komandan dan Sekretaris Taruna serta satuan kerja di civitas STMKG. Rapat finalisasi PTM Terbatas dilaksanakan di Ruang Rapat Gedung Rektorat lantai 2 STMKG. STMKG lakukan…

Read More

UPAYA TINGKATKAN MITIGASI BENCANA DALAM PERINGATAN HARI METEOROLOGI DUNIA (HMD) KE-72

Tangerang Selatan (23/03) – Peringatan Hari Meteorologi Dunia (HMD) Ke-72 diawali dengan kegiatan Upacara pada Rabu, 23 Maret 2022 secara dalam jaringan (daring) melalui media Zoom Meeting yang dihadiri oleh sekitar 800 peserta. Kegiatan ini dilaksanakan untuk yang kedua kalinya secara daring di Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (STMKG). Kegiatan juga dihadiri oleh pejabat STMKG, dosen,…

Read More

Kolaborasi BMKG dan Timor Leste: Meningkatkan Kapasitas Meteorologi Melalui Training BIP-MT

Kolaborasi antara Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Indonesia dengan Timor Leste akan meningkatkan kapasitas meteorologi di kedua negara dalam menghadapi bencana hidrometeorologi. Program Studi Meteorologi Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (STMKG) akan berperan aktif dalam transfer pengetahuan dan keterampilan melalui pelatihan Basic Instructional Package for Meteorological Technicians (BIP-MT). Langkah ini diharapkan dapat membantu…

Read More

EDUKASI METEOROLOGI KEPADA MASYARAKAT DALAM TANGGAP BENCANA PANDEMI COVID-19

Wabah virus COVID-19 yang terjadi di Indonesia saat ini, mengakibatkan seluruh masyarakat Indonesia harus menerapkan physical distancing dalam semua kegiatan, termasuk kegiatan di sektor pendidikan. Berbagai sekolah dan perguruan tinggi di Indonesia mulai menerapkan physical distancing dengan melaksanakan kegiatan belajar secara online (daring). Sehubungan dengan penyebaran COVID-19 yang cenderung terus meningkat di Indonesia, pelaksana penelitian…

Read More

DONASI STMKG PEDULI UNTUK TARUNA/I TERDAMPAK PANDEMI COVID-19

Sesuai dengan program kerja Resimen Taruna periode 2019/2020, dilaksanakan sebuah Donasi STMKG Peduli oleh Pengurus Resimen periode 2019/2020 sebagai tindakan bantuan kepada taruna/i yang masih berada di wilayah Pondok Betung saat pandemik COVID-19 berlangsung. Pengumpulan donasi telah disebarluaskan dengan periode donasi pda tanggal 28 April – 11 Mei 2020. Menindaklanjuti tujuan tersebut, kegiatan ini juga…

Read More

TARUNA/I PRODI METEOROLOGI MERAIH PENGHARGAAN PEMAKALAH TERBAIK PADA SEMINAR NASIONAL PELESTARIAN LINGKUNGAN (SENPLING) 2018 UNIVERSITAS RIAU

Utusan STMKG mendapatkan penghargaan sebagai pemakalah terbaik dalam kegiatan Seminar Nasional Pelestarian Lingkungan (SENPLING) 2018 yang diselenggarakan oleh Program Studi Ilmu Lingkungan Program Pascasarjana Universitas Riau berkerjasama dengan Pusat Studi Lingkungan Hidup LPPM Universitas Riau dengan tema Strategi Pengelolaan Sumber Daya Alam Untuk Pelestarian Lingkungan. Seminar ini menghadirkan keynote speaker IB Putera Parthama, PhD (Dirjen…

Read More

KEGIATAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN TARUNA/I PROGRAM STUDI D IV METEOROLOGI SEKOLAH TINGGI METOROLOGI KLIMATOLOGI DAN GEOFISIKA

Bogor, Program Studi D IV Meteorologi Sekolah Tinggi Metorologi Klimatologi dan Geofisika (STMKG) melaksanakan kegiatan Praktek Kerja Lapangan (PKL) yang bertempat di Pusat Pendidikan dan Pelatihan BMKG dan Stasiun Meteorologi Klas III Citeko selama 2 hari ( 19 Oktober – 20 Oktober 2018) yang diikuti oleh 97 taruna-taruni. Kegiatan PKL ini merupakan kegiatan sesuai kalender…

Read More